image description
Category: News

Nongkrong Geisha dan Anji

Setelah collaboration bareng di channel Youtube-nya Anji, kali ini GEISHA dan Anji kembali membuat sebuah konten membahas "Band dan Hengkangnya Seorang Personil".

Sebagai seorang mantan vokalis band yang juga pernah mengundurkan diri dari band lamanya, Drive, tentu Anji punya pengalaman yang sama seperti yang sedang dialami para personil GEISHA.

Yuk, langsung aja tonton serunya obrolan GEISHA dan Anji di video berikut ini ya!

 





Comment